PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. membuka kesempatan bagi putra-putri terbaik Indonesia yang memiliki semangat untuk berprestasi, mampu bekerja secara tim, memiliki komitmen dan integritas serta berpenampilan menarik untuk bergabung bersama Bank BTN untuk posisi sbb :
SUPPORTING
- Clearing Staff (CLS)
- Loan Administration Staff (LAS)
- Logistic Support Staff(LSS)
- Transaction Processing & IT Support Staff (TPS)
- Service Quality Staff (SQS)
TENAGA IT
- Programmer Application Development (PAD)
- Branch & Sharia Monitoring Support (BMS)
- Help Desk (HDS)
- Data Ware House (DWH)
Kualifikasi Umum :
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Berbadan sehat. Tinggi Badan : Pria min. 160, Wanita min. 155. Berat badan proporsional
- Belum pernah menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama 2 tahun sejak direkrut
- Bersedia dan sanggup ditugaskan dan ditempatkan di seluruh jaringan kantor cabang Bank BTN di seluruh Indonesia
- Tidak memiliki hubungan keluarga dengan karyawan BTN(ayah/ibu/anak/adik/kakak/kakak orangtua/kemenakan/ipar)
Kualifikasi Khusus :
Supporting :
- Pria (posisi no. 1), Pria /Wanita (posisi no. 2 s.d. 5)
- Usia maksimal : 25 tahun
- Pendidikan D3. IPK minimal 2,75 (skala 4,00)
- Mampu mengoperasikan komputer (Ms. Office)
Tenaga IT :
- Pria /Wanita
- Usia maksimal 23 tahun
- Pendidikan D3 Jurusan Teknik Komputer/Teknik Informatika/Teknik Elektro/Manajemen Informatika
- IPK minimal 3,00 (skala 4,00)
Jakarta, 23 April 2011
Panitia Penerimaan Pegawai
PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk.
PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk.
KETENTUAN & TATA CARA PENYAMPAIAN LAMARAN
1. Berkas Pendaftaran :
- Surat lamaran diketik atau ditulis tangan dengan tinta hitam dan dibubuhkan tandatangan pelamar, ditujukan Kepada :
- PT. Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk
- u.p. Panitia Penerimaan Calon Pegawai Tahun 2011
- Asli daftar riwayat hidup
- Pasfoto berwarna terbaru ukuran 4×6, sebanyak 1 (satu) lembar
- Foto seluruh badan berwarna terbaru ukuran postcard dengan pakaian sopan dan rapi sebanyak 1 (satu) lembar ;
- Foto copy KTP yang masih berlaku
- Foto copy akte kelahiran
- Foto copy ijazah pendidikan terakhir dan transkrip nilai yang dilegalisir oleh yang berwenang
- Foto copy ijazah pendidikan komputer (bila ada) dan bila tidak ada bisa digantikan dengan adanya mata pelajaran komputer pada transkrip nilai
- Asli surat keterangan sehat dari dokter yang masih berlaku
- Asli Surat Pernyataan belum pernah menikah, bersedia di tempatkan di seluruh Indonesia, dan tidak memiliki hubungan Keluarga dengan pegawai BTN yang ditandatangani pelamar di atas meterai Rp. 6.000,-
2. Pengiriman Berkas Lamaran :
Berkas Lamaran diantar langsung oleh pelamar ke Kantor Bank BTN sesuai dengan pilihan masing-masing pelamar dan sesuai dengan posisi yang tersedia di masing-masing wilayah seleksi. Kantor Bank BTN yang menerima lamaran adalah sebagai berikut :
Berkas Lamaran diantar langsung oleh pelamar ke Kantor Bank BTN sesuai dengan pilihan masing-masing pelamar dan sesuai dengan posisi yang tersedia di masing-masing wilayah seleksi. Kantor Bank BTN yang menerima lamaran adalah sebagai berikut :
Supporting :
- Bank BTN Kantor Pusat (untuk wilayah Jabodetabek)
- KC Ambon
- KC Balikpapan
- KC Bandung
- KC Bangkalan
- KC Banjarmasin
- KC Batam
- KC Bengkulu
- KC Denpasar
- KC Gorontalo
- KC Jambi
- KC Jayapura
- KC Karawang
- KC Kediri
- KC Kendari
- KC Mataram
- KC Padang
- KC Palangkaraya
- KC Palembang
- KC Palu
- KC Pangkal Pinang
- KC Pekanbaru
- KC Pontianak
- KC Purwakarta
- KC Samarinda
- KC Surabaya
- KC Tanjung Pinang
- KC Yogyakarta
Tenaga IT :
- Bank BTN Kantor Pusat
- KC Bandung
- KC Surabaya
- KC Makassar
- Jadwal penyampaian berkas lamaran ke Kantor Bank BTN pilihan pelamar adalah pada hari kerja tanggal 27 April s.d 6 Mei 2011 pukul 9.00 s.d. 15.00 WIB
- Berkas lamaran dimasukkan dalam amplop berwarna cokelat dengan menuliskan posisi yang dituju pada amplop sebelah kanan atas.
- Berkas lamaran yang tidak diantar langsung oleh pelamar tidak akan diproses untuk mengikuti seleksi.
Info lengkap di :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar