Minggu, 11 September 2011

BUMN : Pertamina - Multi Position



Pertamina mencari Profesional handal dan berpengalaman yang mampu mencerminkan tata nilai perusahaan untuk menjadi bagian dari tim yang mengakselerasi pencapaian visi Pertamina: menjadi perusahaan migas nasional kelas dunia. Kembangkanlah ide, kreativitas dan inovasi anda sebagai solusi dalam rangka peningkatan kualitas operasional sampai dengan pengembangan bisnis. Temukan berbagai exposure pekerjaan dan tugas yang menantang serta pengalaman berharga. Anda akan bekerja sama dengan rekan kerja dari berbagai latar belakang pendidikan, profesi dan budaya. Rasakan bagaimana semua hal tersebut dapat mengembangkan kemampuan dan kompetensi anda.
Bergabunglah bersama kami untuk membangun perusahaan migas nasional kelas dunia!
PM & CM Planner-Refinery
Job Description
  • Menyusun schedule dan task list kegiatan Condition Monitoring
  • Mengkoordinir collecting data hasil CM dan deliver hasil CM ke Maintenance Support.
  • Mengevaluasi dan menyusunan budget dan kebutuhan Material untuk pelaksanaan CM
  • Mengusulkan dan bertanggung jawab atas Detail Perencanaan & Optimalisasi Penggunaan Man Power, Material, Tools, Biaya dan Waktu Pekerjaan Pemeliharaan CM untuk menekan Mean Time To Repair (MTTR) dengan biaya yang wajar
  • Bertanggung jawab atas penetapan Owner Estimasi Scope Of Work, Bill Of Material, Dokumen Permintaan Material, Uraian dan Syarat Kerja untuk Pekerjaan Pemeliharaan CM
  • Meyakinkan Quality Plan didalam setiap Perencanaan Persiapan Pekerjaan (Job Preparation) Pemeliharaan CM
  • Mengendalikan Backlog pekerjaan pemeliharaan CM
Job Requirement
  • S1 Teknik Mesin
  • Minimal 6 thn pengalaman, dengan 5 thn pengalaman di bidang Maintenance, Reliability dan Engineering & Development
RE Engineer Non Process Area-Refinery
Job Description
  • Melaksanakan assessment peralatan rotating, troubleshooting dan Fault Tree Analysis
  • Mengusulkan rekomendasi peralatan rotating sesuai standard, kondisi dan kebutuhan operasional peralatan rotating
  • Membuat Quality Plan & melakukan Quality Ctrl
  • Melakukan penilaian atas Failure Mode, menetapkan maintenance task serta menyusun maintenance strategy serta membuat usulan tentang strategi pengadaan material Capital Spare dan Operational Spare
  • Mengidentifikasi dan merekapitulasi permasalahan peralatan rotating yang bersifat repetitive serta melakukan koordinasi dengan bagian terkait untuk melakukan Root Cause Failure Analysis, Root Cause Problem Solving/ Defect Elimination Management
  • Melakukan engineering review atas engineering document perubahan atau modifikasi peralatan
Job Requirement
  • S1 Teknik Mesin
  • Minimal 9 thn pengalaman, dengan minimal 6 tahun pengalaman di bidang Maintenance/ Reliability/Engineering & Development di industri perminyakan
Primary Process Plant Reliability Expert-Refinery
Job Description
  • Melakukan analisa dan evaluasi kehandalan dan integrasi Unit Primary Processing (UPP)
  • Mengindentifikasi dan mengevaluasi bottle neck operasi UPP
  • Menganalisis Mechanical Integrity Unit UPP
  • Mengidentifikasi dan mengevaluasi readiness UPP
  • Mempersiapkan informasi early warning kondisi UPP dan memonitor pelaksanaan correction action
  • Mengidentifikasi kehandalan critical functional location berdasarkan parameter MTBF/Failure Rate Availability yg berdampak terhadap opportunity loss
  • Melakukan analisis Plant Availabilty Factor (PAF) UPP & membangun model Plant Rel Block diagram UPP
  • Melakukan analisis Plant Reliability Modeling dan gap Reliability Index antara actual vs target UPP
  • Melakukan Root Cause Analysis terhadap kegagalan UPP
Job Requirement
  • S1 Teknik Mesin
  • Minimal 12 thn pengalaman, dengan minimal 9 tahun pengalaman di bidang Maintenance/ Reliability/Engineering & Development di industri perminyakan
RE O/H Planning Engineer-Refinery
Job Description
  • Set up Overhaul Organization & KPIs
  • Merencanakan dan melaksanakan Scope Development meliputi Identify Risk Process, Collection of Internal Tasks, Scope Challenge & Freeze Process, Prepare Job List, Preparing BOM LLD Category
  • Membuat detail planning rotating equip. (RE)meliputi Work Scope Analysis, Prepare Job Plan, Cost Estimation, O/H Preparation & Out Sourcing Schedule, Procurement Strategy, Budget Alocation Materials Arrival Scheduling
  • Menyusun detailed scheduling meliputi develop network & detail schedule, optimisasion tools, equipment & heavy equipments, critical path mgt
  • Membuat contractor and vendor mgt
  • Melaksanakan O/H execution & O/H post-execution
  • Monitor Start-up process
  • Membuat owner estimasi, Scope of Work, Bill of Material, Syarat Teknis
Job Requirement
  • S1 Teknik Mesin
  • Minimal 9 thn pengalaman, dengan minimal 6 tahun pengalaman di bidang Maintenance/ Reliability/Engineering & Development di industri perminyakan
Bagi yang berminat, silakan apply melalui :
Semoga bermanfaat :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar